Hancom

MD-READER

MD-READER adalah perangkat hardware forensik digital untuk mengekstrak data secara langsung dari chip memory yang terlepas dari mainboard mobile phone.

MD-READER adalah perangkat hardware forensik digital untuk mengekstrak data dari memory chip-off. Setelah melepas chip memory dari board secara manual atau menggunakan mesin rework, examiner dapat memasangnya ke salah satu socket memory yang ada. Selanjutnya, ekstraksi data dapat dilakukan pada menu Chip-Off di program MD-NEXT.

 
Keunggulan Produk

  • Dapat diaplikasikan pada ponsel yang rusak berat
  • Ekstraksi data dari memory chip-off
  • Menyimpan image ekstraksi data dengan MD-NEXT
  • Performa ekstraksi yang luar biasa
  • Write protection dan integritas data

 

Data reader untuk memory chip-off

Bahkan saat mobile phone dalam kondisi rusak berat karena api,, air, atau terbanting, memory internal flash mungkin menyimpan data evidence secara utuh. Setelah dilepas dari board, flash memory dapat dibaca dengan MD-READER

 
Mendukung eMMC, eMCP NAND flash memory

3 tipe socket eMMC Memory

  1. eMMC socket – 14x18x0.5 mm
  2. eMMC socket – 12x16x0.5 mm
  3. eMMC socket – 11.5x13x0.5mm

2 tipe socket eMCP Memory

  1. MCP socket – 12x16x0.5 mm
  2. eMCP socket – 11.5x13x0.5 mm

 

Performa ekstraksi yang luar biasa

Performa ekstraksi maksimal 12MB/sec


Memastikan integritas data dari barang bukti

Mendukung write-protection untuk setiap data barang bukti
Mendukung lebih dari 10 fungsi hash seperti MD5/SHA1

 
Ekstraksi data dari paritisi yang dipilih

Mendukung scanning otomatis partisi
Mendukung  ekstraksi dari partisi terpilih

 
Menyimpan file image dengan MD-NEXT

Membaca data hail ekstraksi dan menyimpan file image dengan software MD-NEXT

Tertarik dengan produk ini?

Fitur-fitur MD-READER:

Klik pada gambar untuk memperbesar